Persipa Pati U-17 harus mengakui keunggulan atas lawannya PSG Pati U-17 dalam laga leg ke-2 babak 10 besar Piala Soeratin Jawa Tengah musim 2021 di Stadion Citarum pagi kemarin.
Penampilan memukau ditunjukkan skuad Persiku Junior melawan Berlian Rajawali di Stadion Hoegeng, Kabupaten Pekalongan pada Piala Soeratin U-17 kemarin. Persiku Junior berhasil mencuri tiga poin. Debut manis ini menjadi modal melakoni laga selanjutnya melawan APAC Inti.
Persijap Jepara akhirnya meraih poin penuh pada laga keenam atau laga perdana di putaran II Grup C Liga 2 2021. Pecah telor ini, saat melawan Hizbul Wathan (HW)