Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan masa karantina bagi jamaah umrah dan Pelaku Perjalanan Luar Negeri (PPLN) kembali dikurangi menjadi 1 hari.
Satgas Penanganan Covid-19 menyatakan, aksi selfie atau swafoto di ruang terbuka yang dilakukan sejumlah pembalap MotoGP di Mandalika, Lombok, dilakukan pada area karantina bubble.
Empat sekolah dasar (SD) di sejumlah desa pada Kecamatan Margorejo disulap menjadi isolasi terpusat. Tempat itu untuk karyawan Dua Kelinci yang positif Covid-19.