Peringati HUT ke 57 Partai Golkar, DPD Partai Golkar Kudus menggelar syukuran. Acara digelar di kantor DPD. Peringatan tersebut jadi momentum konsolidasi.
Wakil Ketua Umum (Waketum) Partai Golkar Ahmad Doli Kurnia mengajak mantan kader Golkar yang kurang beruntung dalam mendirikan partai baru untuk bergabung.