Target penurunan angka stunting hingga 14% pada 2024 harus diikuti rencana aksi dan realisasi yang terukur dari setiap pemerintah daerah agar target itu bisa terealisasi sesuai rencana.
Mahasiswi Kebidanan semester IV Universitas Muhammadiyah Kudus (UMKU) menggelar kegiatan pencegahan stunting. Salah satunya dengan memberikan pijatan balita,